Agar ketan tidak lunak dan lengket
Makanan dari ketan akan terasa lebih enak apabila ketan yang dimasak tidak lunak dan lengket. Agar olahan ketan Ibu jadi sempurna, perhatikan tips-tips berikut ini:
- Pilih beras ketan yang bagus, warnanya putih dan pekat dengan butiran panjang dan utuh.
- Setelah beras ketan dicuci, rendam dengan air bersih ± 15 menit.
- Perbandingan air/santan/kaldu adalah 1 kg beras ketan = 400 ml air/santan/kaldu.
- Ketan yang baru matang jangan langsung diaduk/diolah, tapi biarkan dingin terlebih dahulu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar